Wednesday 26 September 2007

anto Kilpan di Gn. Gede 2007



























Surya Kencana


Pagi- pukul 6.40

Surya Kencana, kabut turun tebal

Sesekali hujan rintik-rintik kadang pun lebat

Hari ini tanggal 2 juni 2007

Lampau 10 tahun silam, aku pernah di sini

Lalu 10 tahun kemarin, tak ku daki gunung mana pun

Kini, rinduku tertebus sewaktu pejaman mata terbuka

Hirup segar rerumputan tertiup halimun

Sekelompok wewangian bunga Edelweis bangunkan ku dari mimpi

Dan sampai saat ini, matahari pun enggan menampakan.

Anto, Surya Kencana, 02.06.07

Thursday 20 September 2007

Pulau Selayar














oleh-oleh photo dari Kimung
Sekedar Oleh2 gue dari Pulau Selayar minggu lalu untuk rekan2 semua....gue kirimin 1 foto Sunset dari pulau tsb. dan sengaja gue kagak kecilin , agar bisa lo nikmatin, masih banyak foto2 Panorama pulau tsb......namun sengaja gue kagak kirimin semua, agar lo lo pade penasaran dan dateng ke Pulau tsb...........ah....ah.....ah.....
Kimung-G003

Sunday 24 June 2007

mOhon Do’a akan Kesembuhan dan Kesehatan Priyo’95

mOhon Do’a akan Kesembuhan dan Kesehatan Priyo’95

Update:
priyo sudah pulang dirumah dan keadaanya sudah membaik.



PRIYO IDAMAN aka Opa angkat Kilpan,
Dirawat di RS. Gatot Subroto, tepatnya di Paviliun KARTIKA lantai 40

karena sakit jantung (kemasukan air) dan ginjalnya mengecil

informasi ini disampaikan oleh Zulhapid/apid’95 kontak ke 0818 99 47 55 dan
ikhsan/ncek’95 hp. 0856 995 6021

semoga lekas sehat ..amin

nb.

RS. Gatot Subroto Jl. Abdurachman Saleh No. 22-24A

Thursday 14 June 2007

Rinjani Kudaki dengan cinta


Muchayar aka Ayang, si gimbal di Gunung Rinjani,
tahun 1991-an.
(doc.ayang)

Sunday 10 June 2007

Bendera PALAGEA 21

Bendera yang ternyata juga sama artinya dengan bahasa Spanyol. Bahasa Ingrrisnya Flag. Dengan bendera PALAGEA membangun citranya, dengan bendera juga setiap orang medapat semangat. makanya penting sekali ditularkan semangat kebatinan saat bendera 'tua' itu dibuat.
layaknya bendera merah putih yang dijahit oleh istri bung Karno, yang kemudian memberikan sejarah dan inspirasi perlawanan bahkan kebanggaan bagi kaum perempuan Indonesia (ay)

Angkatan KILPAN (Kilat Panisan)









angkatan kilpan memang uhuiii
photo diambil tahun 1992-an di SMA 21

Thursday 31 May 2007

Nikmati Puncak Gn. Sindoro






menggapai puncak gunung-gunung yang tinggi adalah cita setiap Palagea. Mencapai puncak kesuksesan adalah cita setiap insan. Mencapai puncak karir adalah cita setiap pekerja. Meraih puncak kedigdayaan adalah cita setiap manusia.

Namun sedikit orang yang dapat mensyukuri nikmat itu walau hanya untuk sekejap (ay)

Sunday 18 March 2007

Beberapa Jam lagi Puncak Gn. Rinjani














Ahmad (kilpan), dikit lagi sampe puncak Rinjani. pendakian sekitar tahun 1997-an akhir
pendakian duet ini (cuma berdua) ama Dudung anak sakuntala STEI. pendakian dimulai dari Sembalun, melalui bukit penyesalan.....nukik abisss bro..akhirnya ampe puncak pas sunrise, suasana yang diimpikan tiap pendaki gunung.
menurut mitologinya Rinjani adalah puncaknya Putri Anjani. dipercaya gadis cantik itu yang menjaga. terbukti memang cantik dan gagah. dari puncak terlihat jelas danau segara anakan. kami menginap dua hari disitu, sambil mancing ikan dan tentu bersama monyet-monyetnya. turun melalui senaru. (ay).

Saturday 10 March 2007

Sebentar Lagi Puncak Merapi Sumbar








Ikhsan alias ncek dikit lagi ampe puncak merapi,
waktu naek ke merapi sumatra barat bareng anto pantat, indra abot, ahmad dan pram.
pendakian ini sekitar tahun 1994-an

Thursday 8 February 2007

B.A.N.J.I.R DI D.K.I








SOLIDARITAS...


dalam kamus B.I....artinya sifat (perasaan)solider;sifat satu rasa (senasib dsb);perasaan setia kawan.

Thursday 25 January 2007

Pegunungan ALBA









Puncak Pegunungan ALBA, di Oviedo, Espana.
diambil 14 November 2006.

walau berat dijalani terus euy..(ay)

Monday 22 January 2007

Source: www.wikipedia.org

Gunung Gede

Gunung Gede merupakan sebuah gunung yang berada di pulau Jawa, Indonesia. Gunung Gede berada dalam ruang lingkup Taman Nasional Gede Pangarango, yang merupakan salah satu dari lima taman nasional yang pertama kali diumumkan di Indonesia pada tahun 1980. Terletak diantara tiga kabupaten yaitu Kabupaten Bogor, Cianjur dan Sukabumi, dengan ketinggian 1.000 - 3.000 m. dpl, dan berada pada lintang 106°51' - 107°02' BT dan 64°1' - 65°1 LS. Suhu rata-rata di puncak gunung Gede 18°c dan dimalam hari suhu puncak berkisar 5°c, dengan curah hujan rata-rata 3.600 mm/tahun. Gerbang utama menuju gunung ini adalah dari Cibodas dan Cipanas.
Gunung Gede mempunyai kawasan hutan Dipterokarp Bukit, hutan Dipterokarp Atas, hutan Montane, dan Hutan Ericaceous atau hutan gunung.